Sesuatu yang yang telah kau sampaikan saja belum tentu membuat aku mengerti.
Apalagi yang sengaja tak kau sampaikan.
Tak seperti tanah, dan rintik hujan.
Tak seperti sore, dan bulan.
Kuulangi.
Dengan perubahan.
Sesuatu yang kau terangkan padaku terang-terangan saja belum tentu membuatku mudah mengerti. Apalagi yang sengaja kau gelapkan tak kau sampaikan padaku.
Kenapa tak terang-terangan saja malah gelap-gelapan?
Eh iya.
Auk ah! Gelap~
2 komentar:
Mungkin butuh pencerahan gan, wkwkwk
Ulasan yang Menarik.. TOP BANGET
Posting Komentar
Meninggalkan jejak tidak dilarang karena eksistensi diri adalah lumayan.